Selasa, 29 November 2016

Internet Utara di Warung KaTa Pusur

29/11/16. Internet adalah infrastruktur penting untuk mengakses dunia. Di Warung KaTa Pusur kami bekerjasama dengan Pak Carik Desa Polan yg mendukung agar warung ini menjadi tempat ngobrol masyarakat yg asik. Beliau merekom UTARA NET untuk pemasangan Wi-Fi.

Sesuai dengan namanya, Kanda Takon - Bertanya dan Menjawab, internet is a must. Bisa bertanya kepada orang yg jualan, sesama pembeli warung, juga bertanya kepada google dunia maya.

Muda dan Berkarya. Internet untuk semua.

Pemasangan antena dan router dikerjakan dalam jangka waktu kurang dari dua jam. Senang melihat orang muda, perusahaan lokal yg bekerja bersemangat untuk pelayanan publik. Terimakasih.

Kami memberikan password kepada para pembeli Warung KaTa Pusur. Mereka yg datang duduk manis dan menggunakan hanya internet boleh juga. Kami persilakan. Mari pergunakan sumberdaya yg ada dengan bijak.

Internet For ASEAN semoga terwujud segera, everywhere, every time, everyone.

Berikut info tentang Utara Net. Informasi yg baik boleh disebarkan.

Jasa Pasang Wifi/Internet utk Rumahan, Warnet, Kantor, Sekolahan, Cafe dll. 
Paket Aktifasi > 1,5jt. include : Antena, Wireless ROuter (WIfi), 2 Pipa Galvanis, Kabel TE merk AMP, dan Biaya Pemasangan.
Biaya bulanan mulai 250.000 dgn bandwith 2mbps (unlimited) 

Utara Internet Solution. Kantor : Jl. Jatinom DK,Krajan depan rocket chicken jatinom , Klaten(timur Puskesmas) 

Info lebih lanjut hub : 0.8.5.7.0.2.6.1.6.4.0.5



22 Nov 16. Pasang listrik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar